Minggu, 26 Juli 2020

Materi Agama Islam

-->
TAKWA

Yang dinamakan Takwa adalah menjalankan perintah perintahnya Allah dan menjauhi segala larangan larangan Allah lahir dan batin.
Takwa tidak akan sempurna tanpa menjauhi perkara yang hina dan menggunakan keutamaan.
Takwa merupakan salah satu jalan yang menunjukkan bagi orang yang senantiasa berusaha dan merupakan suatu tali yang kuat yang mana bagi siapa yang mau berpegangan maka akan selamat.

Adapun sebab sebabnya Takwa itu banyak .
Sebagian dari sebabnya takwa yaitu : manusia harus mengerti bahwa dirinya itu makhluk yang apes/lemah. Dan harus mengerti bahwa Tuhan itu dzat yang Kuat dan Mulia.maka dari itu tidak pantas jika manusia itu durhaka terhadap Tuhannya.sebab semua manusia itu didalam kekuasaanya Allah SWT.

Pertanyaan :
1. Jelaskan yang dimaksud dengan takwa itu ?
2. Dalam hal apa kita harus bertakwa ?
3. Apa yang harus dimengerti oleh setiap manusia dalam hal takwa ?
4. Berikan contohnya perbuatan takwa !

Wajib dikerjakan karena ini merupakan daftar kehadiran kalian,jika tidak mengerjakan saya anggap bolos sekolah !

Powered byEMF HTML Contact Form

Tidak ada komentar:

Posting Komentar